Bahan-bahan resep tumis kuah tauge tahu :
- 150 gram Tauge
- 2 buah Tahu kecil
- 1 batang Daun bawang
- 1 siung Bawang merah
- 1 siung Bawang putih
- 1 buah Bawang bombay
- 1 buah Cabe merah
- secukupnya Garam
- secukupnya Merica
- 1 sendok makan Saos tiram
- secukupnya Minyak goreng
- 70 ml Air
cara memasak resep tumis kuah tauge tahu :
- Bersihkan tauge. Potong korek api tahu lalu goreng setengah kering.
- Iris kasar daun bawang, begitu juga semua bumbu.
- Panaskan minyak 2 sendok makan, tumis bawang merah+putih+bombay dan cabe. Setelah itu tauge, tahu dan daun bawang.
- Tambahkan air, garam, merica dan saos tiram. Setengah kering, matikan api siap di hidangkan.
sumber : https://cookpad.com/id/resep/210886-tumis-kuah-t2-tauge-dan-tahu
Posting Komentar